19 November 2009

Undangan Rakernas II ORARI

Sehubungan dengan ditetapkannya Peraturan Pemerintah No. 33/Per/M.Kominfo/08/2009 tertanggal 31 Agustus 2009 tentang Penyelenggaraan Amatir Radio, serta dalam upaya meningkatkan koordinasi guna meningkatkan peran serta ORARI sebagai cadangan nasional dalam menghadapi bencana yang sering terjadi akhir-akhir ini, dan meningkatkan hubungan timbal balik antara Kepengurusan ORARI Pusat dengan Kepengurusan ORARI Daerah, maka ORARI Pusat akan melaksanakan Rapat Kerja Nasional II (RAKERNAS-II) ORARI, yang akan dilaksanakan pada tanggal 20 hingga 21 Nopember 2009 di Gorontalo.

Sehubungan dengan itu, kami mengundang Pengurus ORARI Daerah di Seluruh Indonesia untuk mengikuti RAKERNAS-II ORARI, dimana setiap ORARI Daerah diharapkan dapat mengirimkan 2 orang Utusan.

ORARI Daerah yang hendak mengirimkan masukan untuk di bahas dalam RAKERNAS-II ORARI, dapat menyampaikannya ke Sekretariat Jenderal ORARI selambat-lambatnya tanggal 1 Nopember 2009, melalui :

a. Facsimile Nomor : 021 63869060
b. Email : oraripst@cbn.net.id
c. Surat dengan alamat : Gedung Prasada Sasana Karya Lt 10
Jl. Suryopranoto 8 - Jakarta 10130
Jadwal Acara :
Jum’at, 20 Nopember 2009
18.30-19.30 WITA Ramah Tamah dan Makan Malam
19.30-20.30 WITA Acara Pembukaan Rakernas
20.30-21.00 WITA Persiapan Dialog
21.00-23.00 WITA Dialog dengan Depkominfo, BNPB, Basarnas, dan PMI

Sabtu, 21 Nopember 2009
07.00-08.00 WITA Makan Pagi
08.00-09.00 WITA Sidang Paripurna I
• Pemeriksaan dan Pengesahan Peserta Rakernas
• Pembukaan Persidangan Rakernas
• Pembacaan Agenda & Tatatertib Sidang
09.00-12.00 WITA Sidang Paripurna II
• Laporan Umum ORARI Pusat
• Laporan Umum ORARI Daerah
12.00-13.00 WITA ISHOMA
13.00-15.30 WITA Sidang Komisi
• Komisi A ORGANISASI
• Komisi B OPERASI dan TEKNIK
15.30-16.00 WITA Istirahat / Snack
16.00-17.30 WITA Sidang Paripurna III
• Laporan dan Pengesahan Hasil Sidang Komisi
• Penyerahan Hasil Rakernas Kepada Ketua Umum
• Penutupan Persidangan Rakernas
17.30-18.30 WITA Istirahat
18.30-19.30 WITA Ramah Tamah dan Makan Malam
19.30-20.30 WITA Acara Penutupan Rakernas (tentative).

Majalah ORARI QTC edisi Oktober-Desember 2009


Telah terbit Majalah ORARI QTC edisi Oktober Desember 2009 Media informasi, komunikasi dan pembinaan ini mengulas masalah Permenkominfo no.33 tahun 2009, Bandplan ORARI terbaru, Antena Cobra (2), Prediksi Propagasi HF, Info Kegiatan dan masih banyak lagi.

HUT ORDA DKI Lokal Pasar Minggu

Dalam rangka HUT ke-29 Orda DKI Lokal Pasar Minggu, kami mengundang rekan-rekan amatir untuk berkenan hadir pada hari Mingu tanggal 22 November 2009 pukul 08.00 sampai dengan selesai, tempat Bumi Perkemahan Ragunan, Jl. Harsono RM. Ragunan, Jakarta Selatan.

Adapun kegiatan antara lain mini fox hunting dan slalom.
Untuk juklak dapat dilihat di Facebook ORARI Lokal Pasar Minggu.

Demikinan informasi sekaligus sebagai undangan saya sampaikan, atas perhatian dan kehadiran rekan-rekan amatir saya ucapkan terima kasih.

Salam,

Pungki KC Purnama YCoBCR

17 November 2009

JATINEGARA SPRINT CONTEST 80 M

JATINEGARA SPRINT CONTEST 80 M ,akan diadakan pada :

Hari : Sabtu, 28 November 2009
Pukul : 19.00 - 24.00 WIB
Mode : SSB
Freq : 3.810 - 3.900 MHz
Kategori : Single/Multi Operator
Report : 5/9 Lokal (contoh : YB4VN 59 TANJUNG KARANG)

Bagi rekan-rekan yang ingin berpartisipasi dapat mengambil Juklak di Sekretariat ORDA Lampung (GOR Saburai) pada jam kerja.
Selamat Berlomba (YB4VN)

16 November 2009

Ujian ORARI Daerah Lampung (Nov 2009)

Ujian Kecakapan ORARI Daerah Lampung diadakan pada Minggu, 15 November 2009 pukul 09.00 WIB, bertempat di Diklat Koperasi, Jl. Dr. Susilo (depan Mahan Agung), Bandar Lampung.

Untuk informasi lebih lanjut, di mohon untuk menghubungi Sekretariat Lokal atau Sekretariat ORDA Telpon (0721) 267-507.

13 November 2009

JAKARTA TIMUR FIELD DAY 2009

JAKARTA TIMUR FIELD DAY 2009 akan diselenggarakan pada tanggal 11 s/d 13 Desember 2009 bertempat di Bumi Perkemahan Cibubur.
Cabang Lomba :
- MOBILE ARDF
- WALKING ARDF
- SLALOM ARDF
- ATARI
- SET UP EMERGENCY
- EYE BALL QSO
- MORSE(CW)
- TROUBLE SHOOTING, DLL
Bagi rekan-rekan yang ingin berpartisipasi dapat mengambil juklak di Sekretariat ORDA LAMPUNG (GOR SABURAI)

Selamat Berlomba.(yb4vn)

Rakernas ORARI II -2009 & SULAWESI HAM FEST

RAKERNAS II ORARI 2009 AKAN DILAKSANAKAN DI PROVINSI GORONTALO PADA TANGGAL 20-21 NOPEMBER 2009.

SULAWESI HAM FEST DISELENGGARAKAN TGL.21-22 NOPEMBER 2009

Juklak Pahlawan Contest 2009

Pelaksanaan: tgl 14 Nopember 2009, jam 12.00 UTC s/d 15 Nopember 2009 jam 11.59.59 UTC (24 Jam)
Mode : SSB 10 s/d 80 M (kecuali WARC)
Tata cara panggilan : CQ CQ CQ Pahlawan Kontes
Pertukaran report : CS + report + Nama Kota / Kabupaten

12 November 2009

2009 ARRL 160 Meter Contest Rules

<http://www.arrl. org/contests/ announcements/ rules-all.html>

General Rules :
1. Object: For Amateurs worldwide to exchange information with W/VE
amateurs on the 160-meter band CW only. DX-to-DX QSOs do not count for
contest credit.
1. 1.1. Stations located in overseas and non-contiguous U.S.
Territories may be worked by DX stations. This includes Alaska KL7, the
Caribbean US possessions KP1-KP5, and all of the Pacific Ocean territories
KH0-KH9, including Hawaii KH6. These stations can work BOTH domestic
stations (US and VE) as well as DX stations around the world. Check your
software before the contest to be sure it will accept these QSOs.

2. Date and Contest Period: Starts 2200 UTC Friday, ends 1600 UTC Sunday (December 4 - December 6, 2009). This is a forty-two hour period with no time limitation.

3. Entry Categories:
3.1. Single Operator:
3.1.1. QRP.
3.1.2. Low Power.
3.1.3. High Power.
3.2. Multi-operator, Single Transmitter (only).
3.2.1. This includes single operators using packet or spotting assistance.

4. Contest Exchange:
4.1. W/VE: Signal report and ARRL/RAC Section.
4.2. DX: Signal report. Country name is obvious from the callsign. Send ITU Region if maritime or aeronautical mobile.

5. Scoring:
5.1. QSO Points:
5.1.1. Two points for QSOs with amateurs in an ARRL/RAC Section.
5.1.2. QSOs with amateurs not in ARRL/RAC sections are worth five
points.
5.1.3. DX stations may only work stations in ARRL/RAC sections.
5.2. Multipliers: ARRL/RAC Sections (maximum of 80) and DXCC
countries (W/VE participants only).
5.2.1. Northern Territory (NT) multiplier includes the Northwest
(NWT), Yukon (VY1) and Nunavut (VYØ) territories. .
5.3. Final Score: Multiply QSO points by multiplier. Example: NUØX
works 357 stations, including 13 DX stations, and has a multiplier of 67.
His score would be 753 QSO points [(344 x 2) + (13 x 5)] multiplied by 67
for 50,451 points.

6. Miscellaneous:
6.1.The segment 1.830 to 1.835 should be used for intercontinental
QSOs only.

7. Awards: Certificates will be awarded to the top-scoring QRP,
low-power and high-power single-operator stations in each ARRL/RAC Section
and DXCC country, and to the top-scoring multioperator stations in each ARRL
Division and continent.

8. Miscellaneous:
8.1.All logs that are generated using a computer must submit an
ASCII text file of the log information in the Cabrillo file format. A paper
printout in lieu of the electronic log file is not an acceptable substitute.
Hand-written paper logs are still acceptable.
8.2. All entries for this contest must be emailed or postmarked by
1600 UTC Tuesday, January 5, 2010.
8.3. Email entries only to: 160meter@arrl. org. Electronic
submissions require a Cabrillo format summary file (combined summary and
log). (See "General Rules" for specific file format).
8.4. Electronic files not in Cabrillo format may be designated as
checklogs not eligible for awards.
8.5. The www.b4h.net. /cabforms application can be used to create and
submit electronic entries in the Cabrillo format.
8.6. Handwritten paper entries should be mailed to 160-Meter
Contest, ARRL, 225 Main St, Newington, CT 06111.
8.7. Paper entries must be submitted on current ARRL entry forms or
on an acceptable facsimile.
8.7.1. Forms are available for downloading at the Contest Branch
Homepage at http://www.arrl. org/contests/ forms/

8.7.2. Forms are available for an SASE sent to the Contest Branch.
8.8. See "General Rules for All ARRL Contests" and "General Rules
for ARRL Contests on bands below 30 MHz (HF)" on the ARRL Web.
8.9. General queries should be directed to the Contest Branch at
contests@arrl. org or by calling (860) 594-0232.

(Dadang D YB2EUZ)